Iwan Fals Bongkar Rahasia Tanam Pohon

Iwan Fals Bongkar Rahasia Tanam Pohon. Iwan Fals seorang musisi yang penuh kontroversi dalam setiap lagunya. Ternyata dia juga punya pendapat yang sama dengan Tualang dimana pentingnya menanaman pohon dalam hidup ini. Kampanye lingkungan dilakukan oleh Iwan Fals lewat sebuah lagu, strategi ini dianggap cukup efektif memberikan pemahaman kepada masyarakat pentingnya menjaga keseimbangan alam.

Dalam sebuah lagu yang diberi judul Tanam-Tanam Siram-Siram, Iwan Fals membongkar rahasia bagaimana menanam pohon. Iwan Fals menyampaikan tanam pohon ibarat menanam masa depan. Dia juga berpesan, pohon yang sudah ditanam tersebut jangan lupa disiram, karena rahasia tumbuhnya pohon dengan cara disiram.

Selain itu, Iwan Fals juga menyampaikan pohon itu harus disiram dengan kasih sayang. Sebuah filosofi dimana pohon yang kita tanam harus kita rawat dan jaga. Selanjutnya Iwan Fals juga berpesan agar kita membersihkan benalu-benalu yang ada pada pohon tersebut.


Iwan Fals menyampaikan, fungsi pohon tidak hanya untuk keseimbangan kehidupan di bumi ini, juga pohon dapat dijadikan media belajar bagi anak-anak. Generasi yang akan datang dapat menghirup udara segar, hidup dengan hijaunya daun, dan jangan biarkan pohon itu termakan hama.

Berikut lirik lengkap lagu tersebut:

Tanam tanam tanam kita menanam
Tanam pohon kehidupan
Kita tanam masa depan

Tanam tanam tanam kita menanam
Jangan lupa disiram
Yang sudah kita tanam

Siram siram siram yo kita siram
Apa yang kita tanam
Ya mesti kita siram

Tanam tanam pohon kehidupan
Siram siram sirami dengan sayang
Tanam tanam tanam masa depan
Benalu benalu kita bersihkan

Biarkan anak cucu kita belajar dibawah pohon
Biarkan anak cucu kita menghirup udara segar
Biarkan mereka tumbuh bersama hijaunya daun
Jangan biarkan mereka mati dimakan hama kehidupan

Tanam tanam tanam siram
Tanam tanam tanam oi
Tanam tanam tanam siram
Tanam tanam tanam

Iwan Fals telah membongkar rahasia bagaimana menanam pohon dan apa saja fungsi dari pohon, tinggal sekarang kita mahu tidak menanam pohon.[]

Artikel terkait:

Enam Manfaat Pohon

6 Cara Tanam Pohon Yang Baik

Kisah Dibalik Tiang Bendera Keramat

Menghargai Sebuah Pohon

Orang Aceh Harus Tahu Iwan Fals Akui Kehebatan Laksamana Malahayati

Cerita Unik Gadis Pecinta Terong

Cerita Unik Gadis Cantik dan Merpati

Cerita Unik Kakek Hidup Bersama Kupu-Kupu

Kisah Gadis Bercinta Dengan Pohon

Gadis Alam

Cerita Unik Gajah Perkosa Gadis Hingga Hamil

Cerita Unik Gadis Pemakan Ular

Cerita Unik Kehidupan Semut Dibawah Daun

Aku Pohon

Pohon Ajaib Berbentuk Syetan

Pohon Ajaib Berbentuk Manusia

Cara Menghitung Tinggi Pohon 

Penyebab Bencana Longsor

Penyebab Banjir